RSS

Kuliah perdana Probsat

Rabu, 19 Agustus 2009

Probabilitas dan Statistika 02
Lokasi : Senin (7603), Rabu (7606)
Jadwal : Senin (12-13), Rabu (37-38)
Dosen : Drs. Yudhi Santoso, M.Sc

Prerequisit :
  • kalkulus I
  • kalkulus II
Kriteria penilaian :
  • UTS : 35 %
  • UAS : 35 %
  • PR/Tugas/Kuis : 30 %
Terlambat 10 menit maksimal..
Absen tdk pengaruh, tp membantu di nilai batas..

Silabus perkuliahan selengkapnya silakan unduh di sini

---

OPERASI DASAR

Mean

 \bar{x} = \frac{1}{n}\cdot \sum_{i=1}^n{x_i}

Median

  • ganjil

x = x(n+1)/2

  • genap

x = xn/2 + xn/2+1

Standar Deviasi

 s = \sqrt{\frac{1}{N-1} \sum_{i=1}^N (x_i - \overline{x})^2}\,,

Variansi

s2


Eksperimen : proses membangkitkan sekumpulan data

Ruang sampel : semua kejadian eksperimen
contoh : Ruang sampel melempar 2 mata uang S={HH, HT}
*kalau banyak, tulis dengan aturan*
contoh : S={semua kota yg penduduknya 1 juta keatas}

Event : subset dari ruang sampel (yg memenuhi konisi tertentu)
contoh : melempar 2 dadu, kondisi A=angka kembar.
maka A={(1,1), (2,2), (3,3), (4,4), (5,5), (6,6)}


kuliahnya selesai deh...

lanjut ke matematika diskrit


0 comments:

Post a Comment